Himasta Merch (Himerch) 2024-2025 [RECAP]
Himasta Merch atau Himerch merupakan salah satu aktivitas kerja dari bidang Badan Usaha Himasta yang bertujuan memperkenalkan eksistensi Statistika Unisba kepada masyarakat luas. Melalui produk-produk bertema Statistika yang dikemas secara kreatif, Himasta Merch hadir sebagai media promosi yang menarik sekaligus berkualitas. Aktivitas ini berlangsung rutin sepanjang satu periode, mulai dari awal hingga akhir periode. Pada…