Company Visit 2025: Exploring Company’s Excellence to Shape Career Horizons [RECAP]

Di era modern yang semakin didominasi oleh teknologi, penting bagi kita untuk terus mengasah kemampuan agar dapat bersaing di dunia kerja. Salah satu langkah persiapan yang dapat dilakukan adalah dengan membentuk pola pikir yang kritis dan luas untuk menghasilkan ide-ide inovatif. Mahasiswa sebagai generasi penerus perlu dipersiapkan dengan baik agar memiliki kesiapan yang matang dalam…

Company Visit 2025 [GUIDEBOOK]

Bismillahirrahmanirrahim, Halo statistician! Waktu pelaksanaan Company Visit 2025 semakin dekat, ya! Untuk memastikan semua peserta mendapatkan informasi secara maksimal, kami telah menyiapkan Guidebook yang dapat diakses. Di dalam Guidebook tersebut terdapat informasi lengkap mengenai acara, jadwal kegiatan, dan pembagian kelompok. Pastikan teman-teman membaca dan memahami seluruh isi Guidebook agar acara berjalan lancar nanti. Kami berharap…