Statistics Scope : Pentingnya Uji Asumsi Klasik dalam Analisis Statistik

Halo, Statistician! Dalam dunia statistik, memahami bentuk distribusi data adalah langkah awal yang sangat penting. Banyak metode analisis, seperti regresi maupun uji hipotesis mensyaratkan distribusi tertentu seperti normal, binomial, atau lainnya untuk menghasilkan interpretasi yang valid dan akurat. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mengidentifikasi terlebih dahulu bagaimana pola penyebaran data sebelum melangkah lebih…

Statistics Scope: Mengenal Goodness of Fit – Uji Kesesuaian Distribusi Data

Halo, Statistician! Dalam dunia statistik, memahami bentuk distribusi data adalah langkah awal yang sangat penting. Banyak metode analisis statistik, seperti regresi atau uji hipotesis, mensyaratkan distribusi tertentu (misalnya normal atau binomial). Oleh karena itu, perlu dilakukan identifikasi distribusi data agar teknik analisis yang digunakan sesuai dan hasilnya valid. Tahapan Identifikasi Distribusi Data Menurut White et…

Statistics Scope : Uji Proporsi

Halo, statistician! Pernahkah kamu bertanya-tanya seberapa besar proporsi dari suatu populasi yang memiliki karakteristik tertentu, dan apakah perbedaannya cukup berarti untuk dijadikan dasar pengambilan keputusan? Selain rata-rata dan varians, proporsi populasi banyak dikaji dalam berbagai bidang untuk menarik kesimpulan. Misalnya, manajer produksi berkepentingan untuk mengetahui proporsi produk cacat yang dihasilkan dari lini produksi, politikus ingin…

Statistics Scope: Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner

Halo, statistician! Pernahkah kalian menyusun sebuah kuesioner dan bertanya-tanya apakah pertanyaan di dalamnya benar-benar mampu mengukur apa yang ingin kalian teliti? Atau apakah kuesioner tersebut akan menghasilkan jawaban yang konsisten jika digunakan berulang kali? Nah, untuk memastikan hal tersebut, diperlukan uji validitas dan reliabilitas. Dalam penelitian kuantitatif, kuesioner sering digunakan sebagai instrumen pengumpulan data. Agar…

Statistics Scope: Uji Kruskalwallis

Halo, statistician! Bayangkan jika kita bisa membandingkan tiga atau lebih kelompok data untuk mengetahui apakah ada perbedaan yang signifikan di antara mereka. Bagaimana jika kita tidak dapat mengasumsikan data berdistribusi normal? Hari ini, kita akan menjawab pertanyaan itu dengan memahami Uji Kruskal-Wallis. Sebuah alat statistik non-parametrik yang digunakan untuk menguji perbedaan median di antara beberapa…

Statistics Scope: Analisis Varians Satu Arah (One-Way ANOVA)

Halo, statistician! Pernahkah kalian menemukan situasi di mana harus membandingkan lebih dari dua kelompok sekaligus? Misalnya, dalam sebuah penelitian, seorang pemilik toko online ingin membandingkan efektivitas tiga strategi pemasaraniklan yaitu di media sosial, email marketing, dan promosi diskon terhadap jumlah penjualan. Dalam kasus seperti ini, kita tidak bisa hanya menggunakan uji t, karena uji tersebut…

Statistics Scope : Uji T Perbandingan Dua Rata-Rata Sampel Berpasangan

Halo, statistician! Bayangkan jika kita bisa mengukur perubahan signifikan dalam hasil sebelum dan sesudah suatu perlakuan, apakah benar-benar ada dampaknya? Hari ini, kita akan menjawab pertanyaan itu dengan memahami Uji-t dua sampel berpasangan, sebuah alat penting dalam analisis data untuk menemukan perbedaan nyata dari dua kondisi terkait. Yuk, kita pelajari lebih dalam bagaimana ini bisa…

Statistics Scope : Model Regresi Linier Sederhana

Halo Statistician! 🙌🏻 Dalam dunia data, sering kali kita ingin mengetahui bagaimana satu variabel mempengaruhi variabel lainnya. Misalnya, apakah peningkatan biaya iklan akan meningkatkan penjualan? atau, apakah lebih banyak jam belajar akan menghasilkan nilai ujian yang lebih baik? untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan ini, salah satu metode statistik yang paling umum digunakan adalah analisis regresi. Dalam artikel…

Statistics Scope : Uji T Perbandingan Dua Rata-Rata Sampel Saling Bebas

Halo, statistician! Tahukah kalian bahwa uji-t perbandingan dua sampel bisa membantu kita mengetahui apakah dua kelompok benar-benar berbeda secara signifikan? Ketika kita ingin mengevaluasi apakah perbedaan yang kita amati antara dua kelompok adalah hasil dari suatu pengaruh atau hanya kebetulan belaka, uji-t menjadi alat yang sangat berharga. Dalam materi ini, kita akan membahas cara kerja…

Statistics Scope : Analisis Korelasi

Halo, Statistician! Pernah nggak sih kalian penasaran kenapa saat satu hal berubah, hal lain juga ikut berubah? Inilah yang disebut dengan korelasi. Pada Statistics Scope kali ini, kita akan menjelajahi konsep korelasi secara mendalam namun tetap mudah dipahami. Korelasi adalah ukuran statistik yang mencerminkan kekuatan dan hubungan kuantitatif antara dua variabel atau lebih. Variabel dikatakan…