Educlass Periode 2024-2025 [RECAP]
EduClass (Education Class) merupakan aktivitas kerja yang bertujuan mewadahi Mahasiswa Aktif Statistika Unisba untuk meningkatkan pemahaman di beberapa mata kuliah tertentu dengan memberikan fasilitas ruang belajar online yang disertai kuis dan untuk membantu mempersiapkan UTS/UAS dengan memberikan fasilitas video tutorial di YouTube Himasta. Pada setengah awal periode kepengurusan Himasta 2024/2025, EduClass telah melaksanakan kegiatan Tutorial…